Mohon tunggu...
Umy ZuhrotusSaadah
Umy ZuhrotusSaadah Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Mahasiswa Jurusan Ilmu Hukum di Universitas Trunojoyo Madura

Selanjutnya

Tutup

Hukum

Mahasiswa Hukum Universitas Trunojoyo lakukan magang di Rumah Hukum Ponorogo

12 Desember 2023   18:56 Diperbarui: 13 Januari 2024   21:07 124
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Trunojoyo Madura bersama pada Advokat di Rumah Hukum Ponorogo

Ponorogo-Mahasiswa Ilmu Hukum Universitas Trunojoyo Madura telah menjalani magang di Rumah Hukum Ponorogo terhitung sejak tanggal 30 September hingga 1 Desember 2023. Magang ini bertujuan untuk memberikan pemahaman yang mendalam mengenai kasus hukum dan proses penanganannya.

Selama periode magangnya mahasiswa tidak hanya menyaksikan, tapi benar-benar terlibat dalam berbagai tahapan proses penanganan perkara di Ponorogo. Dalam kegiatan setiap harinya, mahasiswa magang diupayakan dapat memperoleh pelajaran baru, tidak hanya tentang hukum itu sendiri, tapi juga tentang keterampilan dan strategi dalam menangani kasus-kasus yang kompleks.

Adapula sesuatu yang cukup penting dalam program magang ini yaitu berupa pengalaman dari proses interaksi langsung dengan para praktisi hukum yang berpengalaman. Para advokat di Rumah Hukum Ponorogo tidak hanya berbagi pengetahuan, tapi juga memperkenalkan perspektif yang berbeda dalam menganalisis situasi hukum yang kompleks. Dalam setiap prosesnya, banyam kegiatan yang mengikutsertakan peserta magang sehingga mahasiswa dapat meiliki pengalaman benar-benar terlibat di dalamnya.

Pengalaman magang yang diperoleh mahasiswa tersebut tidak berakhir pada tingkat individu saja, namun hasil dari pengalaman di lapangan juga direpresentasikan dalam sebuah karya berupa buku panduan yang digunakan sebagai acuan untuk mahasiswa yang akan magang nantinya di Rumah Hukum Ponorogo.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Hukum Selengkapnya
Lihat Hukum Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun