Mohon tunggu...
ummu zahra khoirunnisa
ummu zahra khoirunnisa Mohon Tunggu... Diplomat - Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Universitas Diponegoro

Bumi memang bulat, luas dan terlihat menyeramkan. Aku ingin melaluinya, rasanya seperti ketagihan. Walau bulatan itu, belum terlewati sempurna.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Beropini Eps 2: Stop Ikutin Standar Hidup di Social Media

5 Agustus 2024   03:05 Diperbarui: 5 Agustus 2024   03:07 11
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Gambar: id.pinterest.com/9geroge

Apa kabar para pembaca setia kompasiana?

Semoga dalam keadaan baik-baik saja dan yang sedang tidak baik semoga segera membaik.

Beropini kali ini, saya ingin membahas mengenai fenomena standar hidup manusia modern saat ini.

Standar manusia perlahan-lahan tidak lagi berdasarkan pada apa yang diprioritaskan dalam hidup

dan apa yang menjadi hasil dari dasar pemikiran setiap individu. Semua bersumber pada social media.

Apakah social media itu hal yang buruk? Saya jawab bisa membawa pada hal buruk dan bisa menghasilkan 

hal baik. Social media memberikan kemudahan bagi para penggunannya dalam mendapatkan referensi maupun 

informasi terbaru dan terdahulu. Kemudahan mengakses berita informasi, semakin tak ada batasnya. 

Topik entertaiment, politik dalam negeri dan luar negeri, item fashion terkini hingga resep makanan tersedia 

di berbagai platform social media.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun