Mohon tunggu...
Uly nathikotuzulfa
Uly nathikotuzulfa Mohon Tunggu... Lainnya - mahasiswa

semangattt

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Modal Sosial sebagai Strategi Bertahan Hidup di Masyarakat

9 Maret 2024   20:24 Diperbarui: 9 Maret 2024   20:54 72
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Manusia ialah makhluk yang tidak terwujud dengan sendirinya tetapi keberadaan manusia itu ada yang menciptakan. Selain itu manusia dapat dijuluki sebagai makhluk sosial dimana mereka selalu membutuhkan makhluk sosial lainnya dengan tujuan untuk berkerja sama, bergaul, dan mengorganisasi diri untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Manusia yang mudah dalam bergaul dengan kata lain bersosialisasi merupakan manusia yang bisa menjalankan komunikasi sesama makhluk sosial dengan baik yang ada di lingkungan sekitarnya.

Pada dasarnya makhluk sosial berkeinginan dengan adanya suatu kehidupan yang bisa memenuhi segala kebutuhan secara jasmani, rohani, serta sosial baik moral maupun material. Dalam kehidupannya setiap orang dapat melakukan berbagai upaya untuk mendapatkan penghasilan yang layak. Manusia memiliki Tridaya yaitu (daya penyesuaian, daya penguasaan, dan daya cipta) dengan lingkungan kepentingan setiap makhluk hidup.

Adapun faktor penting pada strategi bertahan hidup ialah adanya modal yang dapat digunakan untuk menjalankan kelangsungan hidup dan memenuhi setiap kebutuhan makhluk sosial. Dalam strategi bertahan hidup memiliki beberapa modal sosial diantaranya yaitu (modal fisik, modal alam, modal finansial, modal manusia, dan modal sosial). Dari semua model tersebut memiliki peran yang sangat penting dalam kelangsungan dan kemajuan hidup masyarakat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun