Mohon tunggu...
Uli Hartati
Uli Hartati Mohon Tunggu... Administrasi - Blogger

A wife, mommy of 2 boys, working mom also as a blogger Contact me : WA 089627103287 Email uli.hartati@yahoo.com Blog http://ulihape.com IG dan Twitter @ulihape

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

Wisuda di Setiap Jenjang Pendidikan, Why Not?

17 Juni 2023   12:09 Diperbarui: 27 Juni 2023   10:45 948
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Wisuda Sejak Dini, Why Not? (Image by Ulihape)

Namun demikian di sekolah anakku ada larangan memberikan cinderamata dan sampai hari ini aku belum memberikan cinderamata entah nanti saat momen kelulusan ya hehe

So balik lagi kalau terkait biaya maka yang diprotes bukan seremonialnya melainkan tempat di mana anak kita memilih menyekolahkan anak kita. Kalau disekolahkan di sekolah elite ya wajar ya mom's biayanya melangit, tapi kalau kita memilih sekolah yang sesuai budget maka aku bisa pastikan apapun kegiatan yang diadakan sekolah tentu masih sesuai budget kita bukan?

Pengalamanku Memilih Sekolah Anak

Aku juga dulu punya impian ingin menyekolahkan anak di sebuah sekolah favorit, lalu jauh hari aku sudah melakukan survei berapa biaya pendidikan anak yang dibutuhkan, ketika mengetahuinya aku merasa sanggup tapi dengan dipaksakan. 

Alhasil aku ragu dan mencari sekolah yang sesuai kemampuanku. Alhamdulillah sampai hari ini aku bersyukur memilih sekolah sesuai kemampuanku, banyak kegiatan yang diadakan masih bisa kami ikuti. 

Misal kemarin ada kegiatan berenang, maka kolam renang yang menjadi tujuan sekolah juga hanya di dekat rumah dengan biaya wajar, andai saja aku memaksakan diri memasukkan anak ke sekolah elite tadi maka urusan kegiatan sekolah pasti sudah membuat aku berutang, kolam renang yang dituju pun di luar kota dengan view yang wow. 

Nah buat anak tujuan berenang adalah main air bukan view, itu hanya satu perbandingan dari sekian banyak perbandingan yang ujungnya tentu saja menyangkut biaya pendidikan yang dikeluarkan untuk anak.

Pentingnya Wisuda dalam Perjalanan Pendidikan

Wisuda adalah momen yang berarti dalam perjalanan pendidikan seorang anak. Bagiku pribadi, merayakan wisuda anak di setiap jenjang pendidikan merupakan momen kebanggaan dan penghargaan terhadap usaha keras yang telah dilakukan anak. 

Karena itu menurutku wisuda menjadi bagian dari pendidikan dan memberikan kesempatan kepada ibu untuk berbagi kebahagiaan dengan anak-anak mereka, mendorong mereka untuk mencapai kesuksesan di masa depan.

Ini Dia Keuntungan Mengikuti Wisuda di Setiap Jenjang Pendidikan

1. Memupuk Rasa Percaya Diri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun