Segala tentang presiden RI pertama ini selalu menarik untuk disimak, atau bahkan divisualkan. Gerak-geriknya, konflik, asmaranya, pidato-pidatonya. Semua sudut pandang tentang beliau memang sangat kontroversial sekaligus dirindukan.
Telah banyak film yang menggunakan Soekarno sebagai "latar sejarah/waktu". Bahkan di beberapa film, Soekarno menjadi "figuran utama" yang menarik untuk ditelaah. Berikut adalah beberapa "Soekarno" yang muncul di film, baik sebagai figuran, tokoh pembantu, bahkan tokoh utama. Siapakah yang paling pas? Semua kembali ke kesadaran empirik penonton terhadap tokoh yang satu ini. Kita mulai .... 1. Tio Pakusadewo
FILM 9 REASONS
2. Umar Kayam
FILM PENGKHIANATAN G 30S/PKI
3. Mike Emperio