Ketika ada barang maupun perintilan di rumah rusak, biasanya Kompasianer membenarkan sendiri atau langsung panggil tukang service? Lalu, apakah Kompasianer termasuk orang-orang yang suka mengumpulkan perkakas dan peralatan rumah?
Punya pengalaman menarik ketika coba memperbaiki sendiri peralatan seputar rumah? Apakah menemukan keasyikan sendiri setelah berhasil memperbaikinya?
Selain itu, apakah Kompasianer punya skill atau ahli bikin sesuatu atau bisa memperbaiki sesuatu? Kasih tips dan tutorialnya dong supaya kita bisa ikutan belajar~ Silakan tambah label Pekerjaan Perbaikan Rumah (menggunakan spasi) pada tiap konten yang dibuat.