Mohon tunggu...
TOPIK PILIHAN

ART, SOLUSI TRANSPORTASI DI INDONESIA

7 Juni 2024   23:49 Diperbarui: 7 Juni 2024   23:49
 ART, SOLUSI TRANSPORTASI DI INDONESIA

Kompasianer bisa ceritakan bagaimana pengembangan transportasi di daerahmu? Sudah sejauh mana transportasi menopang kebutuhan dalam menjalankan aktivitas? Belum lama ini Presiden Joko Widodo tengah mendorong pemerintah daerah untuk membangun transportasi publik baru. Autonomous-rail rapid transit (ART), namanya.

Benarkah ART ini bisa jadi solusi atas permasalahan transportasi? Apakah pemerintah daerah bisa membiayai itu lewat APBD-nya masing-masing? Kalaupun kolaborasi anggaran dengan APBN, bentuk formasi pembiayaan seperti apa yang bisa direalisasikan? Kendala apa yang mungkin tiap daerah temui jika membuat transporasi ART?

Tak kalah penting, bagaimana budaya menggunakan transportasi umum di daerahmu? Apakah masyrakat di sana menantikan kehadiran transportasi umum seperti ini? Atau justru di sana lebih memilih menggunakan kendaraan pribadi? Yuk, bagikan opini kamu terkait hal ini di Kompasiana. Silakan tambah label Pembuatan ART (menggunakan spasi) pada tiap konten yang dibuat.

LAPORKAN KONTEN
Alasan