Jokowi juga menyatakan bahwa kabinet tersebut terdiri dari seorang kepala daerah serta menteri-menteri lama yang dipertahankan, bertukar posisi dan dilepastugaskan. Jokowi mengakui bahwa ia mempertimbangkan faktor daerah, agama, gender, latar belakang organisasi kemasyarakatan, serta usia dalam menentukan calon menteri.
Lantas siapakah kabinet kerja jilid II periode 2019-2024?
BERIKUT INI KOMPOSISI IDEAL KABINET KERJA JILID II PERIODE 2019-202
Presiden RI: Ir. H. Joko Widodo
Wakil Presiden RI: Prof. Dr (HC) KH. Ma'ruf Amin
MENTERI KOORDINATOR
- Menteri Koordinator Bidang Polhukam : Luhut Binsar Pandjaitan
- Menteri Koordinator Bidang Perekonomian: Airlangga Hartarto
- Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan : KH. Said Aqil Siradj
- Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman: Moeldoko
MENTERI
1. Menteri Sekretaris Negara: Pratikno
2. Menteri Perencanaan Pembangunan Negara/Kepala Bappenas :Rini Soemarno
Wakil Menteri : Hariyadi Sukamdani
3. Menteri Dalam Negeri : Hasto Kristyanto