Mohon tunggu...
Tinah Embull
Tinah Embull Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - pelajar

Perkenalkan nama saya reva astinah biasa dipanggil reva/eva/tinah, saya lahir cirebon, 07 maret 2007, saya anak pertama dari 2 bersodara, asal saya dari jawa barat kab. cirebon, kec. pabedilan, desa pabedilan wetan blok kapling. saya seorang pelajar dari SMKN 1 MUNDU CIREBON kelas 12 mengambil jurusan Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi. Hobby saya membaca novel dan bermain voly.

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur

Aplikasi Desain Baju Seragam Kerja

29 Agustus 2024   09:02 Diperbarui: 29 Agustus 2024   09:06 74
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Entrepreneur. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Jcomp

Aplikasi Desain Baju Seragam Kerja

Di jaman sekarang mendesain baju sangat mudah karena sudah ada bantuan dari aplikasi yang ada di komputer/Laptop dan bisa juga dilakukan lewat smartphone. Aplikasi desain baju gratis apakah ada? tentu ada dong. Dengan aplikasi desain baju, kamu bisa merancang kaos yang unik dan tidak dimiliki orang lain.

Perkembangan teknologi yang ada saat ini memungkinkan kamu untuk merancang pakaian sesuai selera tanpa harus mempelajari soal desain mode, melainkan hanya dengan aplikasi di perangkat apa saja.

Pengertian seragam kerja

Seragam kerja adalah pakaian yang dikenakan oleh karyawan perusahaan untuk menjalankan tugas dan tanggung jawabnya masing-masing. Seragam kerja harus memenuhi standar tertentu yang telah ditetapkan oleh perusahaan, termasuk bahan, warna, model, dan desain.

Selain itu, seragam kerja harus nyaman Ketika dipakai dan mudah dalam perawatannya. Hal ini juga bisa menjadi kebanggan tersendiri bagi para pekerja.

Seragam kerja memiliki banyak fungsi, antara lain:

  • Identitas perusahaan

Seragam kerja dapat menjadi identitas perusahaan dan memperkuat brandingnya di mata klien. Dengan adanya seragam kerja juga menjadi ciri khas perusahan itu sendiri.

  • Kesan profesional

Seragam kerja dapat memberikan kesan profesional kepada pelanggan dan membuat perusahaan tampak baik. Hal ini juga yang bisa menjadi daya klien agar mau bekerja sama.

  • Semangat

Penggunaan seragam kerja setiap hari dapat memberikan semangat tersendiri bagi para pekerja dan karyawan perusahaan.

  • Keamanan pelanggan

Seragam kerja dapat meningkatkan kepercayaan dan keamanan pelanggan. Pemilihan baju seragam kerja harus disesuaikan dengan lingkungan dan cuaca tempat kerja.

Aplikasi Desain Baju untuk Membuat Seragam Kerja

Berikut ini ada beberapa aplikasi yang bisa kamu gunakan di komputer / Laptop dan juga smartphone.

Canva

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun