Sehingga peran lembaga pendidikan Sekolah Indonesia Kuala Lumpur dalam membentuk karakter peserta didik yaitu melalui berbagai kegiatan yang diajarkan dengan tetap menumbuhkan nilai-nilai karakter pada peserta didik. Meskipun era sekarang ini semakin berkembang dengan munculnya berbagai teknologi, tapi lembaga pendidikan Sekolah Indonesia Kuala Lumpur bukan saja mengajari ilmu pengetahuan tetapi juga membimbing agar memiliki karakter yang baik. Seiring berkembangnya zaman, perkembangan pendidikan dan teknologi semakin pesat. Hal tersebut dikarenakan adanya berbagai pembelajaran yang dilaksanakan dengan memanfaatkan teknologi dalam dunia digital. Meningkatnya informasi yang berhubungan dengan pengaruh globalisasi disebut revolusi 4.0. Munculnya era 4.0 ini dalam dunia pendidikan memiliki dampak positif selain itu juga memiliki dampak negatif bagi pendidik
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H