4. Ritual
Ritual tertentu seperti cuci muka, bersih-bersih, dan hal lainnya yang meredakan tegangan dapat membuat anda lebih mudah beristirahat. Hindari handphone atau laptop yang membuat otak anda bekerja.
5. Rileks
Ketika anda sulit tertelap ketika sudah di tempat tidur cobalah untuk tetap rileks. Dalam keadaan rileks akan membuat diri menjadi lebih tenang sehingga tubuh anda bisa tertidur dengan sendirinya.
6. Hindari makan, kopi dan alkohol
Ketika ada memakan sesuatu sebelum tidur, itu akan membuat perut bekerja mengolah makanan yang membuat tubuh menjadi sulit untuk tidur. Kopi atau minuman yang mengandung kafein juga akan membuat tubuh anda tetap terjaga. Hindari juga alkohol dan obat tidur agar anda tidak ketergantungan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H