Contoh grafik kurva pada penjualan bakso
Kurva ini bisa mengalami pergerakan dan pergeseran, pergerakan ini terjadi karena perubahan harga barang itu sendiri. Apabila harga bakso Rp. 25.000.00 maka jumlah bakso yang diminta ialah sebesar 125 mangkok. ketika harganya turun menjadi 15.000.00 mengakibatkan bertambahnya jumlah bakso yang diminta dari 125 mangkok menjadi 185 mangkok. Kesimpulannya, yang membuat kurva permintaan bergerak hanyalah harga barang.
Apabila harga naik maka penjualan menurun. begitu pula kalau harga turun maka penjualan naik.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H