Mohon tunggu...
Tia RestiNoviar
Tia RestiNoviar Mohon Tunggu... Guru - Guru

Hobby dengarkan musik

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Model Pembelajaran

18 Agustus 2023   20:55 Diperbarui: 18 Agustus 2023   21:16 133
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING DI KELAS VI SD NEGERI 005 PUNGKAT TAHUN PELAJARAN 2022/2023

 

Tia Resti Noviar. SDN 005 Pungkat, Desa Pungkat Kecamatan Gaung Kabupaten Indragiri Hilir Provinsi Riau. tiaresti190@gmail.com

Abstrak

Berdasarkan data yang diperoleh bahwa hasil belajar yang diperoleh siswa pada pembelajaran matematika materi pecahan, hasilnya adalah sebanyak 40% siswa memperoleh nilai di atas KKM yang telah ditentukan, sehingga dapat dinyatakan bahwa hasil belajar siswa kelas VI SD Negeri 005 Pungkat masih rendah. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Metodologi penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan menggunakan model pembelajaran Project Based Learning menggunakan dua aksi. Subjek penelitian ini berjumlah 25 siswa. 

Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini adalah data hasil belajar siswa. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa pembelajaran menggunakan model pembelajaran PjBL dapat meningkatkan hasil belajar siswa, yakni siswa yang memenuhi KKM pada aksi I sebesar 40% dan pada saat aksi II meningkat menjadi 84% siswa dengan rata-rata nilai sebesar 83,20. Berdasarkan hasil penelitian, menunjukkan bahwa model pembelajaran Project based learning (PjBL) dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas VI di SD Negeri 005 Pungkat tahun pelajaran 2022/2023. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat kepada seluruh peserta didik.

Kata kunci: hasil belajar, project based learning

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING DI KELAS VI SD NEGERI 005 PUNGKAT TAHUN PELAJARAN 2022/2023

 

 

Tia Resti Noviar. SDN 005 Pungkat, Desa Pungkat Kecamatan Gaung Kabupaten Indragiri Hilir Provinsi Riau. tiaresti190@gmail.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun