Perkumpulan RT/RW merupakan salah satu contoh kelompok sosial dalam masyarakat. Kelompok sosial yang anggotanya merupakan bagian dari masyarakat desa.Â
Perkumpulan ini dapat membangun dan memperkuat hubungan antarwarga masyarakat dalam komunitas. Mereka sering kali menjadi wadah untuk kegiatan sosial dan acara komunitas yang mempererat tali hubungan sosial.
RT/RW dapat berfungsi sebagai mediasi dalam menyelesaikan sengketa antarwarga,sehingga membantu menciptakan harmonisasi dalam masyarakat.Â
Melalui kegiatan seperti rapat atau program-program komunitas RT/RW dapat memberdayakan warga dengan memberikan mereka kesempatan untuk terlibat dalam pengambilan keputusan dan perencanaan lokal.Â
Dan perkumpulan ini juga berperan dalam memperkuat identitas lokal dan rasa memiliki di antara anggota komunitas, yang penting untuk sosial. Serta dapat menghubungkan individu dengan komunitasnya dan memfasilitasi interaksi sosial serta kolaborasi dalam mengatasi masalah bersama.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H