Erianto Anas (Calon) Kompasianer Teraktif? [caption id="attachment_79616" align="aligncenter" width="300" caption="foto diambil dari profil yang bersangkutan"][/caption] Setiap membuka Kompasiana, tulisan Erianto Anas selalu memenuhi dashboard saya. Yang lebih seru lagi judul dan tulisannya selalu bernada kontradiksi. Tapi walau begitu jujur saja sampai sekarang saya belom pernah membaca salah satunya. Entah kenapa.... Sempat melirik hasil profil, karyanya dalam satu bulan bisa menghasilkan tulisan sampai seratus lima puluh postingan! Entah sih kalau kualitas tulisannya bagaimana. Hanya sempat terpikir saja, Kompasianer Teraktif 2011 bisa-bisa dipegang Erianto Anas nih...
Lalu gimana dong Kompasianer lainnya? Smakin tertantang untuk terus menulis dan terus menulis? Atau gak ada pengaruhnya sama sekali seperti saya? Ini salah satu tantangan untuk jadi Kompasianer Teraktif 2011.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H