Mohon tunggu...
Teguh Wahyudi
Teguh Wahyudi Mohon Tunggu... Relawan - Guru Produktif SMK, (Pensiunan PNS) Relawan Sosial Kemanusiaan Palang Merah Indonesia

Pensiunan Guru Produktif SMK, Relawan Sosial Kemanusiaan Palang Merah Indonesia kabupaten Bekasi , berkerja dengan Prinip: PERIKEMANUSIAAN, KESAMAAN, KENETRALAN, KEMANDIRIAN, KESATUAN, KESUKARELAAN, dan KESEMESTAAN...Siamo Tutti Fratelli

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Politeknik Kelapa Sawit Citra Widya Edukasi Kabupaten Bekasi Melaksanakan Diklatsar KSR-PMI Angkatan VII

11 Februari 2024   08:18 Diperbarui: 11 Februari 2024   08:25 435
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto bersama Peserta Diklat KSR-PMI Pliteknik  KCWE/dokpri

Palang Merah Indonesia  (Indonesion Red Cross) adalah organisasi sosial kemanusian di bawah naungan  Internatiosnal Federation Red Cross (IFRC). adalah suatu Badan yang mendukung aktivitas kemanusiaan yang dilaksanakan oleh perhimpunan nasional atas nama kelompok-kelompok rentan dan bertindak sebagai juru bicara dan sebagai wakil Internasional perhimpunan Palang Merah Nasional. Dalam keorgansasian Palang Merah Indonesia (PMI) mempunyai struktur sebagai berikut: (1) Pengurus (2) Karyawan (3) Relawan . 

Bekaitan dengan rekruitemen relawan, pada tanggal 10 s.d. 11 Februari  2024  KSR Politeknik Kelapa Sawit Citra Widya Edukasi bekerjasama dengan PMI Kabupaten Bekasi melaksanakan Diklatsar KSR-PMI Angkatan VII yang dilaksanakan di Kampus Politeknik KCWE  Kabupaten Bekasi, . Untuk menempuh sertifikasi peserta diberi materi 120 Jam pelajaran (JP). Materi yang  diberikan adalah : (1) Kepalangmerahan (2) nilai nilai kemanusiaan (3) pertolongan kedaruratan. Jumlah  Peserta Diklatsar sebanyak 25 Mahasiswa, Instruktur adalah   Staf Diklat PMI , Para relawan yang  telah tersertifikasi sebagai instruktur. Acara dibuka oleh Pembina KSR- PMI Unit  Politeknik Kelapa sawit Citra Widya Edukasi Kabupaten Bekasi Dr. Aang Kuvaini, S.Hut.,M.Si. dan dihadiri Oleh Dr. Teguh Wahyudi, M.Pd sebagai Wakil Ketua Bidang SDM dan Diklat PMI Kabupaten Bekasi

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun