Kalau saja PGAS mengambil keputusan membagikan DPR sebanyak 80%, maka prediksi jumlah deviden perlembar saham akan
mencapai sebesar = 177 x 80% = 141.
Maka asumsi deviden yield yang akan kita dapatkan jika kita membeli PGAS di rata-rata 1.100, dan jika PGAS
benar membagikan deviden sebesar 141 per lembar sahamnya, maka kita akan mendapatkan deviden yield sebesar
141 x 100 : 1.100 = 12%
Maka potensi deviden yield yang akan kita dapatkan adalah 12%.
Ini merupakan deviden yang bisa terbilang cukup besar.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!