Mohon tunggu...
Taufik Uieks
Taufik Uieks Mohon Tunggu... Dosen - Dosen , penulis buku travelling dan suka jalan-jalan kemana saja,

Hidup adalah sebuah perjalanan..Nikmati saja..

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Belajar Sejarah dan Kemanusiaan dari Kumpulan Perangko

15 Oktober 2023   07:54 Diperbarui: 15 Oktober 2023   11:59 254
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pagi itu, saya berjalan santai dari Stasiun Juanda menuju ke Kantor Pos di seberang Lapangan Banteng via Masjid Istiqlal dan Gereja Katedral.  Cuaca cerah dan belum terlalu panas. Memasuki halaman yang luas, saya melihat ada mobil untuk perpanjangan SIM keliling.  Jadi ingat pernah memperpanjang SIM di sini sekitar sepuluh tahun lalu.   Itu adalah kunjungan terakhir kali saya ke Kantor Pos ini. 

Kantor Pos: dokpri
Kantor Pos: dokpri

Saya sempat juga mengagumi keindahan Patung Pak Pos dengan sepedanya yang membangkitkan nostalgia dari masa lampau. Ketika saya sering berkirim surat atau menunggu datangnya surat dari pak pos bersepeda.  Di kaki patung ada prasasti bertuliskan narasi yang indah:

Prasasti: dokpri 
Prasasti: dokpri 

Jasamu Abadi

(Kepada Pak Pos)

Sengatan Terik Mentari, Guyuran Air Hujan

Bahkan Topan dan Badai

Bukan  Penghambat Bagimu

Demi Persahabatan Antara Manusia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun