Mohon tunggu...
Taufik Insani
Taufik Insani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Laki-laki

Lelaki kelahiran Tangerang yang berusaha menjadi penggerak Ekonomi Syariah demi terciptanya keberlangsungan hidup manusia yang sejahtera.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Metode yang Paling Efektif dalam Rekrutmen dan Seleksi Sumber Daya Insani di Era 5.0

17 Juni 2022   03:49 Diperbarui: 17 Juni 2022   04:05 453
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Di era 5.0 di mana manusia dan teknologi akan saling berdampingan merupakan tahapan baru yang harus terus dikembangkan dalam berbagai hal termasuk dalam merekrut dan menseleksi sumber daya insani, yang bertujuan untuk mencetak karyawan-karyawan yang berkompeten di bidangnya dan bisa bekerja sama dalam memajukan suatu perusahaan.

Maka dari itu metode yang paling cocok digunakan dalam era 5.0 adalah Job Advertisements (memasang iklan) dalam era digitalisasi ini semua informasi diketahui dengan menshare informasi tersebut di internet mulai dari sosial media, berita, dan lain sebagainya. 

kemudian metode yang efektif juga bisa menggunakan platform pencari kerja dimana perusahaan bisa mencari karyawan sesuai kualifikasi yang diinginkan dan karyawan juga bisa mencari pekerjaan sesuai dengan bidang yang diminatinya. Contoh platform yang biasa digunakan yaitu sampingan, jobstreet, kita lulus dan masih banyak lagi. 

Dalam 2 metode tersebut sangat memudahkan dalam mencari informasi sesuai dengan apa yang diinginkan, mulai dari pengisian data dan informasi lainnya. Perusahaan juga bisa dimudahkan dengan 2 metode ini dengan proses seleksi yang harus mengecek berkas, dan lain sebagainya. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun