Mohon tunggu...
TAUFIK HIDAYAT
TAUFIK HIDAYAT Mohon Tunggu... Guru - Love, Bless and Dreams Comes True ❣️

Guru di MA Al-Azhar Asy-Syarif Sumatera Utara. Terima kasih yang sudah vote dan kasih komentar. Salam Kompasiana.

Selanjutnya

Tutup

Raket

Seru Maksimal: Drawing dan Prediksi Final Hong Kong Open 2023 (17/9)

16 September 2023   21:58 Diperbarui: 16 September 2023   22:01 321
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Drawing Final (Foto Bidik Layar BWFbadminton.com) 

Turnamen bulutangkis Hong Kong Terbuka telah memasuki babak puncak pada Minggu, 17 September 2023.

Indonesia masih menjadi perwakilan terbanyak dengan 3 wakil final disusul Jepang (2), China (2), Denmark (1), Hong Kong (1) dan Malaysia (1). 

(Bidik Layar Aplikasi Badminton4U) 
(Bidik Layar Aplikasi Badminton4U) 
Hadiah uang USD 15.960 atau Rp 245,4 juta siap dibagikan kepada para runner-up sedangkan pada Juara akan diberikan USD 31.500 (Rp 484,4 juta) untuk pemain tunggal dan USD 33.180 (Rp 510,2) untuk pemain ganda. 

(Foto Facebook.com/Badminton Pedia) 
(Foto Facebook.com/Badminton Pedia) 

Berikut Drawing dan Prediksi Lengkap Babak Final Turnamen Bulutangkis Hong Kong Open 2023 : 

1) Final Ganda Putri
Pearly TAN [6] Malaysia
THINAAH Muralitharan Malaysia -
Indonesia Apriyani RAHAYU [7]
Indonesia Siti Fadia Silva RAMADHANTI
Peringkat Dunia Bulutangkis Pemain Kini: 10-8
Rekor Pertemuan Para Pemain Selama Ini: 2-2
Pemenang Pertempuran Terakhir Kali: Aprisit 2-0
Prakiraan Juara Hong Kong Open 2023: Aprisit
.
2) Final Tunggal Putri
Akane YAMAGUCHI [1] Japan -
China ZHANG Yi Man
Peringkat Dunia Bulutangkis Pemain Kini: 2-17
Rekor Pertemuan Para Pemain Selama Ini: 3-0
Pemenang Pertempuran Terakhir Kali: Akane 2-1
Prakiraan Juara Hong Kong Open 2023: Zhang
.
3) Final Ganda Campuran
GUO Xin Wa China
WEI Ya Xin China -
Hong Kong China TANG Chun Man
Hong Kong China TSE Ying Suet
Peringkat Dunia Bulutangkis Pemain Kini: 0-23
Rekor Pertemuan Para Pemain Selama Ini: -
Pemenang Pertempuran Terakhir Kali: -
Prakiraan Juara Hong Kong Open 2023: Tang/Tse

Drawing Final (Foto Bidik Layar BWFbadminton.com) 
Drawing Final (Foto Bidik Layar BWFbadminton.com) 

4) Final Tunggal Putra
Jonatan CHRISTIE [5] Indonesia -
Japan Kenta NISHIMOTO
Peringkat Dunia Bulutangkis Pemain Kini: 6-15
Rekor Pertemuan Para Pemain Selama Ini: 7-8
Pemenang Pertempuran Terakhir Kali: Kenta 2-0
Prakiraan Juara Hong Kong Open 2023: Jonatan
.
5) Final Ganda Putra
Kim ASTRUP [7] Denmark
Anders Skaarup RASMUSSEN Denmark -
Indonesia Leo Rolly CARNANDO [6]
Indonesia Daniel MARTHIN
Peringkat Dunia Bulutangkis Pemain Kini: 9-11
Rekor Pertemuan Para Pemain Selama Ini: 3-2
Pemenang Pertempuran Terakhir Kali: KA 2-0

 Hasil Semifinal (Foto Bidik Layar BWFbadminton.com) 
 Hasil Semifinal (Foto Bidik Layar BWFbadminton.com) 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun