Mohon tunggu...
TAUFIK HIDAYAT
TAUFIK HIDAYAT Mohon Tunggu... Guru - Love, Bless and Dreams Comes True ❣️

Guru di MA Al-Azhar Asy-Syarif Sumatera Utara. Terima kasih yang sudah vote dan kasih komentar. Salam Kompasiana.

Selanjutnya

Tutup

Segar

Segarnya Es Kelapa Muda Gula Aren

14 April 2023   20:58 Diperbarui: 14 April 2023   21:10 1883
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Berbuka dengan yang manis. Demikian pesan Hadist Muhammad. Kenapa dengan yang manis?

Mengutip Halodoc, selama sahur hingga berbuka kita kehilangan asupan gula dalam tubuh.

Gula darah dalam tubuh merupakan sumber energi. Itu sebabnya kita kerap merasa lelah dan ngantuk selama berpuasa. 

Itu karenanya kita dianjurkan berbuka dengan yang manis. Kali ini, saya berbuka dengan es kelapa muda gula aren. Subhanallah, segar sekali. 

Kita hanya memerlukan sebuah kelapa muda, larutan gula aren, sedikit jeruk peras dan parutan daging kelapa muda.

Semua bahan diaduk dan dibubuhkan es batu secukupnya. Bila tidak ingin memakai es batu, boleh dilewatkan. 

Tahukah Anda, air kelapa sangat baik untuk tubuh diantaranya:

  • Melengkapi asupan cairan dalam tubuh
  • Antioksidan
  • Menyehatkan ginjal
  • Melembabkan kulit
  • Mengurangi berat badan
  • Sumber elektrolit
  • Menurunkan tekanan darah

Manfaat es kelapa (Ilustrator Inews.id) 
Manfaat es kelapa (Ilustrator Inews.id) 

Berbuka dengan kue manis juga menambah nikmat waktu berbuka. Jangan lupa doa. Semoga puasa hari ini diterima oleh Allah SWT. 

***

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Segar Selengkapnya
Lihat Segar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun