Mohon tunggu...
Tanus Korbaffo
Tanus Korbaffo Mohon Tunggu... Guru - guru

saya adalah guru

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Mengenal Suku Jawa, Sunda, Betawi dan Madura

11 Juli 2024   14:00 Diperbarui: 11 Juli 2024   14:01 105
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lyfe. Sumber ilustrasi: FREEPIK/8photo

Mengenal Orang Jawa, Sunda, Betawi Dan Madura

( Penghuni Pulau Jawa)

 

Tahun 2000 silam, saat masih kuliah di Malang saat libur kami jalan-jalan ke Jakarta. Suatu pagi saya di perkenalkan ke tetangga kalau saya datang dari Jawa. Dalam hati saya bertanya, Jakarta juga bagian dari pulau Jawa mengapa saya di perkenalkan demikian ?

Saat di Malang kami memiliki tetangga orang Madura, dalam berbagai kesempatan ia selalu memperkenalkan diri sebagai orang Madura bukan orang Jawa, padalah Madura bagian dari Jawa Timur.

Hal yang sama, 3 tahun lalu saya menjadi MC untuk orang nikah, kebetulan istrinya orang Jawa dan si laki-laki orang NTT. Saat itu saya coba menyanyikan lagu sewo tuto yang di populerkan oleh Didi Kempot dan saya minta si perempuan untuk melanjutkan. Saat itu si pengantin perempuan protes dia bukan orang Jawa tetapi orang Sunda.

Jawa adalah sebuah pulau di Indonesia yang terletak di kepulauan Sunda Besar dan merupakan pulau terluas ke-13 di dunia. Jumlah penduduk di Pulau Jawa sekitar 150 juta. Pulau Jawa dihuni oleh 60% total populasi Indonesia.

Pulau Jawa memiliki luas sekitar 126.700 km dengan populasi sekitar 160.293.748 jiwa, dengan jumlah populasi itu menjadikan Pulau Jawa sebagai Pulau dengan jumlah penduduk terbanyak dan terpadat di Indonesia. Jawa;  Pulau ini di huni oleh paling tidak oleh empat  etnis besar yaitu, Jawa, Sunda; Madura; Betawi.

Keempat etnis besar ini memiliki sejarah, karakter yang berbeda. Untuk mengetahui perbedaan keempat etnis besar di pulau Jawa ini, marilah ikuti ulasan berikut ini

Etnis Jawa

Nama jawa berasal dari kata "Yava" yang artinya jelai atau tanaman padi-padian. Hal ini mengarah kepada nama pulau yavadwipa yang sekarang disebut pulau Jawa. Pusat peradaban orang Jawa ada di dekat gunung-gunung aktif yang subur.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun