Yabuki Nako menuturkan bahwa dia akan melakukan kelulusan di HKT48.
Salah satu idol grup Jepang, HKT48 pada bulan juli mengeluarkan photopack baru.