Koperasi merupakan antitesa dari sikap serakah yang mulai tumbuh subur sekarang ini. Yaitu sikap serakah dengan pola pikir kejar kekayaan.