Kenaikan tarif PPN 12%, bangaimana Skema Pajak 2025 dengan kenaikan ini? Mari kita ulas dalam prinsip keadilan dalam perspektif hukum.
Jika jasa pendidikan masuk daftar jasa yang kena PPN, maka dikhawatirkan beban operasional sekolah semakin tinggi, kesejahteraan guru semakin menurun