Di Teras Belajar, anak-anak membawa PR mereka dan bekerja di luar ruangan dengan pendampingan dari mahasiswa KKNM UNY.