Organisasi dan manajemen kesehatan perlu dipelajari dengan baik agar dapat memberikan pelayanan kesehatan yang maksimal kepada masyarakat.