Pro & Kontra Transformasi Birokrasi Manajemen Kerja Instansi Pemerintah/ KL & Dampaknya Pada Kebutuhan Jenis Jabatan Fungsional Baru & Budaya Kerja
Teknologi digital akan membuat proses kerja lebih transparan sehingga kontrol baik dari dalam birokrasi maupun dari luar lebih mudah dilakukan.