Pimpinan harus mampu melakukan perubahan pada faktor manusia. Pembinaan adalah upaya merubah perilaku karyawan agar memiliki kompetensi yang diperluka
Agar implementasi sistem mutu berjalan mulus, supervisor selaku penanggung jawab proses spesifik wajib menjalankan kepenyeliaannya dengan baik,
Seperti tubuh manusia general check up sangatlah diperlukan untuk menditeksi sedini mungkin adanya masalah kesehatan yang tidak tampak. Jangan sampai
Baik tidaknya suatu prosedur dinilai dari manfaat dan efektivitas penggunaannya, bukan dari dari sedikit banyaknya jumlah halaman, atau tebal tipisnya
Komitmen top management diperlukan saat menjalankan sistem manjemen mutu. Komitmen tidak bisa didelegasikan. Komitmen adalah sikap supportive yang mel
Baik secara internal maupun eksternal, perubahan akan terus terjadi, artinya setelah memperoleh sertifikat, masalah mutu tidaklah selesai. Menjal
Audit pengecekan kesehatan azas dan audit inovasi sebaikny lebih ditekankan daripada hanya tertuju ke aspek ketaatan azas yang hanya berorientasi pada
Apa kaitannya antara pemikiran bisnis dalam jangka panjang dengan permasalahan mutu hari ini? Karena masalah mutu adalah masalah bisnis dan bisnis ada
Ironis sekali bila ada perusahaan yang dengan sengaja menurunkan kinerja mutu dengan cara memperlebar toleransi spesifikasi dengan alasan agar sistem
Karena mutu adalah masalah lintas fungsi, maka seluruh personil harus terlibat dalam mewujudkannya, bagian umum pun juga termasuk, contohnya nya meneg
Karena merupakan pekerjaan yang penting dan sangat sensitif, maka audit tidak bisa diserahkan ke sembarang orang. Dikatakan penting karena audit menga
Pemberian nama untuk dokumen sebenarnya tidak diatur secara teknis oleh standar ISO 9001, karena yang terpenting isi dan fungsinya. Menjadi panduan ke
Badan sertifikasi dapat perusahaan pilih dengan bebas atau perusahaan juga dapat memutuskan atau mengganti dengan yang lain kapan saja, karena itu ada
Badan sertifikasi tidak memiliki tanggung jawab untuk membantu meningkatkan kinerja bisnis. Assessor badan sertifikasi tidak disiapkan untuk itu dan j
Kebanyakan perusahaan lebih memilih badan sertifikasi yang mudah diatur, jika demikian berarti perusahaan tidak memiliki komitmen yang kuat. Tanpa dis
Pencegahan dan perbaikan adalah nilai berharga dalam sistem manajemen mutu ISO 9001. Standar ISO 9001 menitikberatkan diteksi dini terhadap penyimpang
Menggunakan Standar ISO tidak diwajibkan oleh suatu negarapun, bila ada klien yang mensyaratkan perusahaan untuk memiliki sertifikat ISO 9001, itu ada
Jika diibaratkan, maka komunikasi adalah bagaikan darah dalam tubuh, ia hidup dan menghidupkan, gerak dan menggerakan. Kematian akan terjadi jika dara
"Pelayaran tanpa navigasi" adalah perumpamaan yang cocok bagi sebuah organisasi yang tidak memiliki visi. Visi tidak hanya berguna untuk navigasi
Untuk mencapai keberhasilan, kita harus mempunyai sasara,, begitu pula dalam mengadopsi ISO 9001, kita harus punya tujuan yang jelas, yang tertarget,