Hal penting apa yang paling dibutuhkan anak-anak di hari ulang tahunnya? Banyak benda hebat, atau banyak cinta ibu bapaknya?
Dulu pernah ada cerita dongeng, seorang yang membawa tongkat ajaib - apapun keinginannya dengan sekali criingg langsung jadi.