Kemegahan Istana Air seluas 1.2 hektar ini tersaji begitu sempurna dengan penataan yang cantik dan kebersihan yang sangat terjaga.