Yusra Mardini, atlet dari tim pengungsi merupakan atlet renang perempuan asal Suriah yang menyeberangi lautan untuk menghindari konflik di negaranya