Keberhasilan teori dari Jean Piaget adalah guru harus mampu menyesuaikan kondisi/metode pembelajaran dengan tahap perkembangan kognitif anak
Piaget percaya bahwa seseorang belajar dan mengolah pengetahuannya sendiri. Sementara itu, Vygotsky merasa kurang setuju dengan pendapat Piaget