Permasalahan yang dihadapi para Auditor Internal adalah bagaimana mereka menyajikan sebuah temuan dengan baik dan mampu menyelesaikan permasalahan.
Selama ini, temuan audit yang bersifat negatif dan bernilai rupiah masih menjadi primadona dalam LHA. Lalu bagaimana dengan temuan jenis lainnya?
Apa yang terjadi di Bogor? Pemda atau auditor yang menukar opini WTP jadi Suap?