3 hari liburan di Dieng cukup untuk melihat keindahan Kawah Sikidang, Telaga Warna, Telaga Pengilon dan Candi Arjuna.