Di babak final yang akan dimainkan hari ini, Minggu (22/5/2022) Fajar/Rian akan menantang pasangan peringkat tiga dunia dari Jepang Hoki/Kobayashi