Tahun Baru 2023 di Surabaya, pemkot tidak menyelenggarakan acara pergantian tahun, namun pertunjukan kembang api di tengah kota, tetap menjadi favorit