Sungai bagi anak-anak adalah tempat bermain yang menyenangkan. Sayangnya sedikit sungai di perkotaan yang layak untuk bermain anak-anak.
Mari menikmati Taman Bendungan Plered dengan pendekatan ekowisata.