Arsip harus dilestarikan agar dapat dimanfaatkan oleh para pengguna arsip dan peneliti. Pelestarian arsip dapat dilakukan dengan cara digitasi
Dalam historiografi, prinsip "No Document, No History" telah lama menjadi pondasi dalam metodologi penelitian sejarah. Apa prinsip ini masih relevan?
Pak Oie Hiem Hwie dengan koleksi korannya di Perpustakaan Medayu Agung, lautan sumber yang diburu banyak orang.
Rubbing atau gosok ini adalah cara yang sudah kita kenal sejak kecil. Hanya bermodal kertas HVS dan pensil kita bisa melakukan rubbing.
Sumber sejarah digital merupakan sumber sejarah yang sudah dilakukan digitalisasi. Berikut beberapa situs penyedia sumber sejarah digital Indonesia.
Pengertian Prosopografi merupakan cabang ilmu yang dikembangkan oleh peneliti-peneliti Sejarawan pada akhir tahun 1940-an,