PSBS dan Persewar sudah lolos fase grup, namun masih ada empat tim berpeluang kejar posisi ketiga, namun peluang Persipura sangat berat untuk lolos.
Brace Ramai Rumakiek antarkan Persipura amankan 3 poin dari lawannya Sulut United dan sekaligus mengantarkan timnya naik ke posisi 5 klasemen Grup 4.
Lawan Sulut, Persipura kehilangan Gunansar dan Wulf yang masih pemulihan cedera, namun Yustinus berharap masyarakat Papua tidak meninggalkan timnya.
Setelah kekalahan beruntun dari Persiba dan Persipal, mampukah Persipura bangkit kala kontra Sulut dan mengejar 1 slot sisa untuk lolos fase grup?
Review atau rangkuman pertandingan, hasil lengkap pertandingan, hingga klasemen sementara Pegadaian Liga 2 Grup 4 pekan ke-8. Persewar tempel PSBS!
Review atau rangkuman pertandingan, hasil lengkap, hingga klasemen sementara Pegadaian Liga 2 Grup 4 pekan ke-5. Persipura tak terkalahkan!
Tak terkalahkan, clean sheet pertama dan tak mencetak gol menjadi 3 catatan menarik Persipura dalam laga pekan keempat kala melawan Sulut United.
Laga pekan keempat Grup 4 Pegadaian Liga 2 antara tuan rumah Sulut United berhadapan dengan Persipura berakhir dengan skor 0-0.
Melawan Sulut United, Andri Ibo siap berjuang untuk Persipura dan pulang ke Papua tidak tunduk kepala, tetapi harus membawa hasil.
Tanpa Ian Kabes dan Ramai Rumakiek, pelatih Persipura tetap optimistis skuadnya bakal memberikan perlawanan kepada Sulut demi meraih poin.
Usai membela Timnas U-24 di Asia Games, Ramai Rumakiek bakal kembali bergabung dengan Persipura sebelum kontra Sulut United.
Review atau rangkuman pertandingan, hasil lengkap pertandingan, hingga klasemen sementara Pegadaian Liga 2 Grup 4 pekan ke-4. PSBS puncaki klasemen!
Pelatih Sulut United mengakui bahwa kedua gol Persipura terjadi karena kesalahan para pemainnya.
PSMS harus berbenah penuh setelah kekalahan melawan Sulut United. Tidak bisa permainan keras dan kasar terus dilakukan.