Mendapatkan pelayanan kesehatan merupakan hak setiap warga negara tanpa melihat kaya atau miskin, sesuai dengan amanat undang undang 44 tahun 2009.