Bedah Buku online merupakan salah satu kegiatan yang diadakan sebagai bagian dari STAIT Festival yang akan diadakan setiap tahun.
"Perdana STAIT Fest 2024 dibuka dengan bedah buku inspiratif! Temukan kisah, ilmu, dan motivasi yang menghidupkan semangat baru. Jangan lewatkan!
Pada event Bedah Buku STAIT FEST 2024 ada hal yang menarik untuk dibahas, pertemuan antara 2 kerabat lama yang sudah lama tidak berjumpa