Rombongan produser dan artis film DTM (Di Timur Matahari) menghibur warga Tembagapura, kabupaten Mimika, Papua, Senin (13/8) sore ini waktu Papua.