Mahasiswa Program Komunikasi Digital dan Media Sekolah Vokasi IPB melaksanakan kegiatan sosial dan edukatif di Panti Asuhan PYI Yatim & Zakat.