Pendidikan merupakan salah satu dasar terciptanya social climbing, namun tidak satu-satunya hal utama untuk mempertahankan mobilitas sosial seseorang.
Mobilitas sosial merupakan gerakan atau perpindahan status sosial masyarakat yang terjadi di dalam masyarakat dengan sistem terbuka.
Social climbing adalah bentuk perilaku yang ingin menunjukan dan meningkatkan status atau derajat sosial. Pasti ada dong temen kalian yang begini ?