Skripsi tidak dihapus, melainkan menjadi salah satu pilihan sebagai syarat kelulusan mahasiswa program D4 atau S1.