Pengembangan pengendalian potensi bahaya harus mengikuti sistem yang ada, yaitu menerapkan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja ( SM K3 )