Istilah terorisme pertama kali diciptakan dari bahasa Prancis le terreur pada 1790 sebagai penggambaran aksi kaum revolusioner terhadap lawan mereka.
Di dunia yang luas ini, masih banyak misteri yang tak manusia ketahui. Baik itu hal yang berhubungan dengan benda, tempat, peristiwa, hingga manusia.
Dalam kasus kejahatan, biasanya ada penemuan barang yang menjadi petunjuk. Misalnya, surat misterius.