Pasal 30 Undang Undang No 18 tahun 2017 mengatur bahwa Pekerja Migran Indonesia (PMI) tidak boleh dibebani biaya penempatan.