Salah satu alternatif terbaik saat kehilangan motivasi adalah membaca.
Tak terasa wawasan dan pengetahuan kita bertambah setiap hari saat kita mau rutin dan konsisten membaca buku.